Foto Instalasi Mesin Mortuary
Setiap kegiatan di RS akan menghasilkan limbah. Limbah tersebut menurut PP 19/1994 dan PP 12/1995, beberapa di antaranya dikelompokkan sebagai limbah bahan berbahaya dan beracun (B3). Mereka dikelompokkan B3 karena bersifat infeksius yang sangat berbahaya dan berpotensi menularkan penyakit.
Produk-produk AJMTech Indonesia® yang kami buat menggunakan standar kualitas yang tinggi agar handal digunakan oleh Anda. Merk AJMTech Indonesia® jaminan kualitas tinggi.
Kami adalah perusahaan pencipta produk berteknologi yang handal untuk memberikan manfaat kepada Anda. Dan kami siap memberikan pelayanan purna jual berkualitas agar menjamin produk-produk kami tetap bekerja seperti harapan Anda.
Limbah medis seperti hasil rumah sakit, puskesmas, kli-nik medis, laboratorium dan lainnya tidak seharusnya dibuang bersama limbah yang dikelola oleh pemerintah setempat. Tetapi harus dikelola dan dimusnahkan sendiri dengan menggunakan alat incinerator sendiri.
Incinerator double burner adalah incinerator yang didesain untuk limbah domestik kering atau organik kering yang tidak ada sampah B3-nya. Dikatakan double burner karena terdiri dari dua chamber atau dua ruang bakar.
Masalah lingkungan bertambah berat bila sekeliling lahan penimbunan sampah semakin banyak dihuni atau menjadi pemukiman. Seperti angin yang berbau busuk (sampah), sehingga menarik berkumpulnya hama atau kuman. Lainnya adalah timbulnya genangan air sampah. Bila air sampah ini masuk ke pemukiman bisa berbahaya bagi kesehatan.